Dari Putus Kuliah ke Penerima Beasiswa: Perjalanan Tak Terduga oleh Rahma Dea Ananda

Aku hanyalah seorang gadis biasa dari sebuah desa kecil di Sumatra. Tahun 2022, dengan segala harapan dan doa, aku mencoba peruntungan di SNBP dan SNBT, berharap bisa menginjakkan kaki di kampus negeri impian. Tapi takdir berkata lain aku gagal. Saat teman-temanku sibuk menyiapkan masa depan mereka, aku berlarut dalam kesedihan. Di tengah sunyinya hari-hariku, aku …

Mimpi adalah Tekad oleh Robby Chaitul Hoiriyah

Ini Kisahku, seorang perempuan yang ingin melestarikan budaya Indonesia tanpa henti. Namaku Robby Chaitul Hoiriyah, terkadang dipanggil Ria, Chai, Robby, terserah kalian deh mau panggil apa. Ayahku seorang yang ingin anak perempuan satu-satunya menjadi orang yang sukses, karena aku harapan terakhirnya. Aku dan ayahku sama-sama menyukai seni dan budaya. Hal itu membuat aku berfikir untuk …

LANGKAH TANPAMU, AYAH : kepergianmu adalah luka, tapi juga alasan terbesar aku bertahan oleh Hidayatur Rahmaniyah Salsabila

Sejak kecil, Alya tumbuh di tengah segala keterbatasan, tapi ia tak pernah merasa kekurangan. Hidup di rumah yang sederhana, ia belajar bahwa mimpi besar sering kali lahir dari tempat yang paling sunyi. Pondok pesantren menjadi rumah keduanya, disanalah jauh dari hiruk pikuk dunia luar, Alya menanamkan tekad untuk membuktikan bahwa keterbatasan bukan alasan untuk menyerah. …

Langkah Kaki Santri dari Pesantren Menuju Panggung Mimpi oleh Riris Dyah Pitaloka

Aku Riris, seorang santriwati dari desa yang punya keinginan besar untuk kuliah danmenggapai pendidikan yang tinggi. Dari kecil, orang tuaku mengajari untuk disiplin danbertanggung jawab. Ayahku adalah seorang pedagang asongan. Di usia enam tahun, ayahmengajariku bahwa memiliki sepeda impian harus dibayar dengan jerih payah perjuangan, akuikut membantu ayah menjual dagangannya hingga mendapatkan cukup uang untukmembelinya. …

Dari Keterbatasan Menuju Kesuksesan: Menjemput Takdir dengan Tekad dan Doa oleh Solihein Ridha

Hidup di lingkungan pesantren mengajarkanku banyak hal: kesederhanaan, kemandirian, dan keteguhan hati. Pagi itu, suara santri yang bersahutan dan gemericik air wudu membangunkanku dengan semangat. Sebuah pengumuman menggugah harapanku pendaftaran SNBP telah dibuka, jalur prestasi untuk masuk perguruan tinggi. Sebagai santri kelas akhir, aku tahu ini peluang yang tak boleh dilewatkan.Dengan tekad yang kuat, aku …

Menanam mimpi di tanah keterbatasan oleh Safana Dewi

Namaku Safana aku adalah anak yang paling dinanti dalam keluargaku. Aku lima orang bersaudara dan aku adalah anak perempuan satu satunya. Aku berasal dari Jember dan aku tinggal di sebuah desa yaitu desa Sanenrejo. Desa kami di kelilingi oleh sawah, pegunungan, dan tanaman tebu. Ayahku adalah seorang petani sedangkan ibuku adalah ibu rumah tangga. Hidup …

Revitalisasi Hukum Adat ke dalam Hukum Pidana Sebagai Upaya Penjagaan terhadap Keanekaragaman Hayati

Oleh : Farhan Azmy Rahmadsyah dan Indah Nuraini Indonesia adalah negara hukum, sesuai yang tertuang dalam konstitusi UUD NRI 1945 Pasal 1 Ayat (3). Maka dari itu idealnya setiap tindakan yang dilakukan harus berdasarkan hukum, termasuk dalam upaya menjaga keanekaragaman hayati di Indonesia. Prof. Dr. Otto Soemarwoto mendefinisikan keanekaragaman hayati sebagai keseluruhan aspek variasi kehidupan …

Ambisi Berbagi: Semai Kasih, Tebar Senyuman Bersama Mizan Amanah

Surabaya, 23 Maret 2025 – Semangat kebersamaan dan kepedulian mewarnai kegiatan “Ambisi Berbagi” yang digelar oleh AMBISI KIP-K di Panti Asuhan Mizan Amanah Tenggilis. Mengusung tema “Menyemai Kasih, Menebar Senyuman Bersama Mizan Amanah,” acara ini bertujuan untuk berbagi kebahagiaan dan memberikan dukungan kepada anak-anak yatim yang berada di panti asuhan. dengan adanya kegiatan ini bertujuan untuk …

Rekonstruksi Legasi, Ambisi KIP-K Lahirkan Penerus yang adaptif dan inovatif melalui Pelantikan dan Rapat kerja tahun 2025

Surabaya, 16 Februari 2025 – SMA Muhammadiyah 4 Surabaya menjadi saksi bisu lahirnya generasi penerus Ambisi KIP-K yang siap membawa perubahan! Pelantikan pengurus baru dan Rapat Kerja Ambisi KIP-K 2024/2025 dengan tema “Rekonstruksi Legasi: Membangun Organisasi yang Adaptif dan Inovatif” sukses digelar dengan meriah dan khidmah. Mengangkat tema “Rekonstruksi Legasi: Membangun Organisasi yang Adaptif dan Inovatif,” …

AKTUALISASI INTEGRITAS, CERMINAN NYATA PENDIDIKAN KARAKTER

Oleh : Najmia Zulfa Nahdiana Dalam kehidupan, tentu sudah tidak asing dengan istilah karakter. Karakter secara umum diartikan sebagai watak pikiran, substansi sifat manusia, dan segala bentuk tindak laku dari seseorang. Karakter merupakan suatu sifat mendasar yang dimiliki oleh masing-masing individu dan dapat menentukan baik atau buruknya value dari individu tersebut. Jika seseorang memiliki karakter …